Kalina Oktarani Sedih, Ramadan Ini Dijalani Tanpa Mamah
JAKARTA, AKURATNEWS – Kalina Oktarani menjalani Ramadhan berbeda dari biasanya. Ini pertama kalinya dia menjalani puasa tanpa Mamah Een, ibundanya, yang beberapa waktu lalu meninggal dunia. Ditemui di kawasan Jakarta…
