Ramadhan Tetap Jalan, Lions Club Distrik 307–B1 Gelar Donor Darah
JAKARTA, AKURATNEWS.co – Walau saat ini masuk bulan Ramadhan, antusiasme warga terlihat tinggi di acara donor darah, pemeriksaan kesehatan, gula darah dan pembagian kacamata yang digelar Lions Club Distrik 307–B1…
 
                        